Menurut buku yang sedang saya baca,
(buku yang menarik buanget, meski belinya diskon abees)
Kita adalah produk dari kebiasaan-kebiasaan yang beresonansi terus-menerus dalam sel-sel otak kita.
Dan.. ngomongin otak nih, otak anak-anak mengandung sejumlah besar sel saraf tertentu yang disebut sel-sel saraf cermin --> yang melakukan apa sesuai namanya.
Sebagai anak, kita mengalami peristiwa, perilaku, dan emosi yang terjadi di lingkungan kita..
Jadi anak-anakku.. mereka akan melihat kebiasaan-kebiasaan saya, dan turn out, akan menjadi kebiasaan mereka juga.
Scary, eh?
Tidak ada komentar:
Posting Komentar